Nah, disini aku akan berbagi tips gimana caranya memunculkan kembali folder/file kita yang ke-hidden gara-gara terserang virus. Berikut langkah-langkahnya:
1. Tekan tombol windows+R
2. Kita ketik "cmd" kemudian tekan enter
3. Setelah muncul command prompt => ketik attrib -r -s -h /s /d
4. Arahkan partisinya ke partisi fd punyamu. Disini flashdisk ku terdeteksi di ":D"
Nihh...., gambar tampilannya supaya lebih jelas